Baca Juga: Alvaro Bautista Juara Dunia WSBK 2022, Ducati Akhiri Penantian Selama 11 Tahun
Rival sekaligus kompatriot Michael Ruben Rinaldi, Andrea Locatelli (Pata Yamaha) finis keempat di race 2 WSBK Indonesia 2022.
Andrea Locatelli kini mengoleksi 245 poin dan kukuh berada di peringkat kelima.
Alex Lowes (Kawasaki Racing Team) menyusul di peringkat keenam dengan 231 poin dan Axel Bassani (Motocorsa Racing) menempati peringkat ketujuh dengan 225 poin.
Berikut Update Klasemen WSBK 2022 usai Race 2 WSBK Indonesia 2022 di Mandalika:
Editor | : | Eka Budhiansyah |
Sumber | : | WorldSBK.com |
KOMENTAR