Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Fabio Quartararo Apresiasi Niat Besar Yamaha Tingkatkan Mesin Untuk MotoGP 2023

Nur Pramudito - Jumat, 9 Desember 2022 | 12:35 WIB
Buktikan adanya perubahan positif dalam dua tahun terakhir, Fabio Quartararo cukup yakin dengan motor Yamaha untuk MotoGP 2023
MotoGP
Buktikan adanya perubahan positif dalam dua tahun terakhir, Fabio Quartararo cukup yakin dengan motor Yamaha untuk MotoGP 2023

Baca Juga: Akhiri Liburan Lebih Cepat, Fabio Quartararo Langsung Fokus Persiapan MotoGP 2023

"Kami berharap hasilnya dapat terlihat dalam beberapa bulan lagi. Itulah mentalitas yang saya yakin ingin mereka raih," sambungnya.

"Itulah mengapa saya memutuskan bertahan dengan Yamaha. Dalam dua tahun mereka telah membuktikan kepada saya bahwa perubahan akan terjadi," terangnya.

Disinggung mengenai uji coba, Quartararo mengatakan bahwa pabrikan Jepang belum melakukan tes terhadap motor mereka.

"Belum (uji coba) di Jepang. Kami masih harus melakukan banyak uji coba terkait aerodinamika," ucapnya.

"Jika kami tidak memiliki mesin yang tangguh maka kami tidak akan menggunakan downforce seperti Ducati, misalnya," ungkapnya.

"Jika kami tidak memiliki cukup banyak tenaga maka hanya akan membuat motor makin jeblok jika menambahkan sayap sejenis itu di motor," imbuhnya.

"Ketika motor kami bertenaga maka akan banyak hal yang bisa dilakukan, misalnya menyebar tiga sayap besar," tutup Quartararo.

 
 
 
View this post on Instagram

A post shared by Otorace (@otorace.1d)

Editor : Eka Budhiansyah
Sumber : Speedweek.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa