Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Blak-blakan, Juara Dunia WSBK Alvaro Bautista Langsung minta Tes MotoGP, Ini Alasannya

Eka Budhiansyah - Selasa, 27 Desember 2022 | 12:30 WIB
Alvaro Bautista ingin tes motor MotoGP Ducati secepatnya usai juara dunia WSBK 2022
Ducati Corse
Alvaro Bautista ingin tes motor MotoGP Ducati secepatnya usai juara dunia WSBK 2022

Tentunya jika dibandingkan dengan Ducati GP18, Ducati GP22 jauh lebih sempurna dalam hal handling dan performa keseluruhan.

Nampaknya, hal ini yang membuat Alvaro Bautista tertarik dan rindu untuk memacu motor MotoGP.

"Ducati (motor; red) MotoGP hari ini tampaknya, dari luar, sangat menyenangkan," jelas pembalap asal Spanyol itu.

Namun ketika ditanya apakah dirinya ingin kembali ke kancah MotoGP dengan memanfaatkan fasilitas wildcard Ducati, dirinya pun berucap secara halus nan diplomatis.

"Saya ingin melakukan tes, hanya untuk bersenang-senang, tetapi wildcard adalah nomor dua," bilang Bautista.

Seolah, dirinya tak menepis apakah ingin melakukan wildcard MotoGP atau tidak.

“Saya hanya ingin merasakan perasaan yang diberikan motor MotoGP kepada Anda. Itu akan sangat bagus," pungkasnya.

Baca Juga: Francesco Bagnaia Bisa Saja Hengkang Gabung Pabrikan MotoGP Lain, Ducati Mulai Pantau Pembalap Ini

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by Otorace (@otorace.1d)

Editor : Eka Budhiansyah
Sumber : Speedweek.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa