Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

MotoGP 2023

Memulai Era Baru Bersama Aprilia, Tim RNF Racing Tampil Beda di MotoGP 2023

Nur Pramudito - Kamis, 23 Maret 2023 | 06:15 WIB
Tim RNF Racing resmi memperkenalkan livery motor Aprilia RS-GP  yang dihiasi dengan warna hitam biru dan hijau untuk menyambut MotoGP 2023
MotoGP
Tim RNF Racing resmi memperkenalkan livery motor Aprilia RS-GP yang dihiasi dengan warna hitam biru dan hijau untuk menyambut MotoGP 2023

OtoRace.id - Tim RNF Racing akhirnya meluncurkan livery motor Aprilia RS-GP yang akan digunakan untuk mengarungi musim kompetisi MotoGP 2023.

Jadi tim satelit Aprilia, RNF Racing menjadi tim ke-11 alias terakhir yang menggelar presentasi tim untuk MotoGP 2023, Senin (20/3).

RNF Racing akan memulai era baru mereka setelah memutuskan berpisah dengan Yamaha dan merapat ke Aprilia di MotoGP 2023.

Tim RNF Racing akhirnya meluncurkan livery motor Aprilia RS-GP yang akan digunakan untuk mengarungi musim kompetisi MotoGP 2023
MotoGP
Tim RNF Racing akhirnya meluncurkan livery motor Aprilia RS-GP yang akan digunakan untuk mengarungi musim kompetisi MotoGP 2023

Livery RNF Racing sangat berbeda dengan tahun lalu, kini mereka tampil dengan livery yang didominasi warna hitam dan biru.

Livery RNF Racing sangat berbeda dengan tahun lalu, kini mereka tampil dengan livery yang didominasi warna hitam dan biru
MotoGP
Livery RNF Racing sangat berbeda dengan tahun lalu, kini mereka tampil dengan livery yang didominasi warna hitam dan biru

Selain itu, ada corak warna hijau, oranye dan merah yang menghiasi motor tim RNF Racing.

Tak hanya livery baru pada MotoGP 2023, tim asal Malaysia itu juga akan menggunakan dua jasa pembalap baru.

Selain livery baru pada MotoGP 2023, tim asal Malaysia itu juga akan menggunakan dua jasa pembalap baru
MotoGP
Selain livery baru pada MotoGP 2023, tim asal Malaysia itu juga akan menggunakan dua jasa pembalap baru

Miguel Oliveira dan Raul Fernandez didapuk untuk menggeber RS-GP selama satu musim kedepan.

Editor : Eka Budhiansyah
Sumber : MotoGP.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa