Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

F1 Italia

Masuk Lima Besar, Renault F1 Team Juga Rasakan 'Kemenangan' F1 Italia

Didit Abdillah - Senin, 9 September 2019 | 17:00 WIB
Kedua pembalap Renault F1 Team, Daniel Riciardo dan Nico Hulkenberg tempati posisi 4 dan 5 di Monza (8/9)
Twitter Renault F1
Kedua pembalap Renault F1 Team, Daniel Riciardo dan Nico Hulkenberg tempati posisi 4 dan 5 di Monza (8/9)

(Baca Juga: Tak Mau Ambil Risiko, Adrian Sulaiman Hassan Amankan Gelar Juara Nasional Kejurnas Gokart 2019)

Namun mereka konsisten di trek lurus dan juga tikungan cepat, itu yang jadi andalan Renault di Monza kemarin. 

Sejak di Kanada dan Belgia, ‘Yellow Squad’ memang sudah lebih kompetitif dibanding saudara semesinnya, McLaren F1 Team.

Namun hal itu baru dirasakan sejak di Belgia. Seandainya tidak kena penalty, mereka sudah mendominasi 5 besar sejak di Spa-Francorchamps (1/9) lalu.

Congratz..!!

Editor : Eka Budhiansyah

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa