(Baca Juga: Jelang Asia Talent Cup Thailand: Afridzasyach dan Adenanta Putra Siap Perbaiki Peringkat Klasemen)
"Semua sudah dipersiapkan dengan baik, Buriram masih menyandang seri terbaik dari MotoGP tahun lalu. Kami akan bersaing dengan ketat pula tahun ini," kata Herve Poncharal.
Apalagi, di seri MotoGP Thailand 2018 lalu, semua pabrikan dan pembalap tampil kompetitif hingga lap terakhir.
"Kita masuk ke Asia Tenggara, semua pabrikan punya pabrik di sini dan mereka semua ingin bersinar, termasuk KTM," pungkasnya.
Pabrik motor di Indonesia juga banyak, cuma MotoGP-nya belum ada nih. He,he,he
Editor | : | Eka Budhiansyah |
Sumber | : | Paddock GP |
KOMENTAR