Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

MotoGP

Bos Besar Honda Buka Suara Soal Kontrak Marc Marquez di MotoGP 2021

Eka Budhiansyah - Selasa, 22 Oktober 2019 | 18:00 WIB
Marc Marquez berikan Honda dua gelar juara dunia MotoGP di tahun 2019 usai MotoGP Jepang
MotoGP
Marc Marquez berikan Honda dua gelar juara dunia MotoGP di tahun 2019 usai MotoGP Jepang

(Baca Juga: Penyebab Honda RC213V Marc Marquez Mogok Usai Finish di MotoGP Jepang 2019)

Meski belum fix alias belum ada jawaban lanjutan mengenai kontrak tersebut, Nomura pun enggak khawatir.

Pasalnya, dirinya yakin kalau Marquez masih akan tetap bertahan dengan Honda untuk musim balap 2021 nanti.

Mengingat, setidaknya sudah enam gelar juara dunia sudah dimiliki Marquez ketika memacu Honda RC213V sejak 2013 lalu.

"Bagaimanapun, hubungan kami sangat bagus, dengan itu harapan kami akan membuat perjanjian ini," tambah Nomura.

Untuk kontrak yang berlaku di 2019 dan 2020 pun, Marquez dan Honda baru menyepakati di Februari 2018 lalu.

"Saya pikir tidak perlu terburu-buru untuk menyimpulkannya. Hal pertama adalah memahami masing-masing arah mana yang ingin Anda ambil menuju masa depan. Saat ini kita berbicara tentang arah untuk mengambil lebih dari hal-hal lain," tutup Nomura.

(Baca Juga: Bukan Marc Marquez, Lewis Hamilton dan Valentino Rossi Siap Jajal Motor MotoGP dan Mobil F1)

 

 

Editor : Eka Budhiansyah
Sumber : marca.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa