Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

MotoGP

Miris! Marc Marquez dan Valentino Rossi Tidak Ada di Daftar Atlet Dengan Pendapatan Tertinggi di Dunia

Eka Budhiansyah - Selasa, 31 Desember 2019 | 12:00 WIB
Marc Marquez dan Valentino Rossi tidak ada di daftar 100 atlet dengan pendapatan tertinggi tahun ini.
MotoGP
Marc Marquez dan Valentino Rossi tidak ada di daftar 100 atlet dengan pendapatan tertinggi tahun ini.

(Baca Juga: Kalah Bersinar dari Fabio Quartararo, Francesco Bagnaia Akui Debutnya di MotoGP Berjalan Buruk)

Lewis Hamilton (kiri) dan Sebastian Vettel berhasil tembus 30 besar atlet dengan pendapatan tertinggi di 2019
Motorsport Magazines
Lewis Hamilton (kiri) dan Sebastian Vettel berhasil tembus 30 besar atlet dengan pendapatan tertinggi di 2019

Sementara, Lewis Hamilton pun hanya berada di posisi 13 dengan pendapatan tahun ini yang mencapai USD $55 juta atau setara dengan Rp 764 milliar.

Pendapatan yang digapai Hamilton tersebut terdiri dari USD $45 juta merupakan gaji tahunan dan USD $10 juta datang dari iklan dan sponsor.

Sebastian Vettel berada di posisi 30 atlet dengan pembayaran tertinggi di dunia tahun 2019 dengan pendapatan total yang didapat pembalap F1 asal Jerman ini sebanyak USD $40,3 juta.

Angka tersebut berdasarkan gaji tahunan yang USD $40 juta dan iklan atau sponsor senilai USD $300 ribu.

(Baca Juga: Deretan Ayah dan Anak yang Sukses di Ajang Balap Grand Prix dan MotoGP)

Nah, posisi terbawah atau posisi ke-100 dipegang oleh Virat Kohli, seorang pemain kriket asal India yang mendapatkan pendapatan sebesar USD $25 juta atau sekitar ‬Rp 374 miliar.

Pendapatan itu didapatnya dari gaji yang bernilai USD $4 juta (Rp 55,5 miliar) dan iklan serta sponsor yang bernilai USD $21 juta (Rp 291,7 miliar).

Wah, jadi berapa ya pendapatan Valentino Rossi dan Marc Marquez tahun ini?

(Baca Juga: Memperingati Enam Tahun Koma Michael Schumacher, Gimana Kondisinya Kini?)

Editor : Eka Budhiansyah
Sumber : Forbes.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa