(Baca Juga: Blak-blakan Bos Dorna Sebut Masalah Valentino Rossi dan Marc Marquez di Sepang 2015 Belum Terselesaikan)
Wah, kalau untuk mempertahankan bendera, berarti masih kurang satu lagi nih pembalap dari Indonesia, kan sponsornya dari Indonesia. He,he,he.
Lanjut Fausto Gresini, timnya pun yakin dengan hadirnya Nicolo Bulega yang mantan murid Valentino Rossi dan Edgar Pons yang matang di ajang FIM CEV Repsol Moto2, Federal Oil Gresini Moto2 akan bisa kuat dan kompetitif di 2020.
"Saya ingin mengucapkan terima kasih kepada seluruh sponsor, yang sudah mempercayai kami. Kami ingin membayar mereka dengan musim di level tinggi," pungkas pria ramah itu.
Semoga sukses!
(Baca Juga: Wow! Dua Mekanik Bengkel Umum di Indonesia ‘Magang’ di Tim Federal Oil Gresini Moto2)
Editor | : | Eka Budhiansyah |
Sumber | : | gresiniracing.com |
KOMENTAR