Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

MotoGP

Skill Andalan Jorge Lorenzo yang Membuatnya Cocok Sebagai Test Rider

Rezki Alif Pambudi - Kamis, 20 Februari 2020 | 18:05 WIB
Jorge Lorenzo sebagai test rider Yamaha MotoGP
MotoGP.com
Jorge Lorenzo sebagai test rider Yamaha MotoGP

(Baca Juga: Ini Pemicu Kawasaki Ngotot Minta ke Dorna Untuk Turun Balap MotoGP Pakai Motor WSBK?)

Selain itu, Lorenzo punya kepekaan atau sensitivitas lebih dibanding pembalap reguler Yamaha, termasuk Valentino Rossi yang sebenarnya dikenal sangat sensitif.

Makanya Rossi dan Lorenzo saat di Yamaha dulu sangat kuat ya, padahal cuma punya tim tes di Jepang.

"Aku punya kepekaan dimana pembalap lain kesulitan," lanjutnya.

"Aku bahkan lebih sensitif dibanding Valentino Rossi, yang mana dia sebenarnya pembalap yang sangat sensitif," tegasnya.

"Yamaha bisa menggunakan ini untuk menghindari kesalahan dengan motor barunya," tuntasnya.

(Baca Juga: Jorge Lorenzo Menyesal Pensiun dari MotoGP?)

Editor : Eka Budhiansyah
Sumber : Corsedimoto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa