(Baca Juga: Marc Marquez Mengaku Kaget Saat Ditawari Kontrak Empat Tahun dari Honda)
Pastinya, pendapat ataupun data yang dihasilkan Marc Marquez dalam pengujian, tidak hanya untuk pengembangan RC213V untuk The Baby Alien sendiri.
"Tetapi kenyataannya adalah kami memiliki pengendara lain dan kami ingin meningkatkan motor untuk masing-masing," jelas Tetsuhiro Kuwata.
Honda saat ini memiliki empat pembalap yaitu Marc Marquez dan Alex Marquez di tim Repsol Honda serta Cal Crutchlow dan Takaaki Nakagami (LCR Honda).
"Seperti yang dikatakan, feedback-nya (Marquez) penting, tetapi sangat sering sama dengan pengendara Honda lain seperti Cal atau Nakagami," pungkas Kuwata.
Nah, jadi jelas dibantah kalau Honda bukan budak bagi Marc Marquez ya.
(Baca Juga: Bos Honda Ungkap Munculnya Power Besar Honda RC213V Yang Bawa Marc Marquez Juara Dunia MotoGP)
Editor | : | Eka Budhiansyah |
Sumber | : | GPOne. com |
KOMENTAR