(Baca Juga: Bos Tim Ferrari Sebut Masa Depan Sebastian Vettel Tergantung Performanya di F1 2020)
"Start Money itu kan kalau ada balapan, nah balapannya kan bukan dibatalkan, tetapi ditunda, jadi masih enggak masalah sih," sambung pembalap Honda FastTech itu.
Tim-tim pun akan tetap membayar kontrak pembalapnya dengan harga yang sudah dijanjikan.
Meskipun jadwal balap musim 2020 terbilang berantakan, karena mereka harus menunda seri pertama sampai setidaknya di awal Juni.
"Berarti balapan kan baru ada nanti setelah lebaran di bulan Juni. Ya nilai kontrak gak berubah di Asia atau di Indonesia," ujar Gupita Kresna yang bernaung di tim Yamaha TheStroke55 untuk kancah nasional.
(Baca Juga: Akhirnya Valentino Rossi Mengubah Rencana Untuk Menentukan Lanjut atau Pensiun Dari MotoGP)
Editor | : | Eka Budhiansyah |
Sumber | : | OtoRace.id |
KOMENTAR