Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

MotoGP

Kalah Bersinar dengan Fabio Quartararo, Francesco Bagnaia Abaikan Komentar Negatif

Nur Pramudito - Sabtu, 28 Maret 2020 | 10:55 WIB
Selalu dibandingkan dengan Fabio Quartararo, Francesco Bagnaia mengaku selalu mengabaikan komentar negatif
MotoGP.com
Selalu dibandingkan dengan Fabio Quartararo, Francesco Bagnaia mengaku selalu mengabaikan komentar negatif

OtoRace.id - Pembalap tim Pramac Racing, Francesco Bagnaia mengaku mengabaikan komentar negatif netizen yang mencemooh penampilan buruknya di MotoGP 2019.

Bagnaia memang kalah bersinar dari Quartararo, tetapi hal tersebut dianggap sebagai hal yang lumrah bagi pembalap baru.

Dengan statusnya yang tinggi sebagai juara Moto2 di tahun 2018, banyak pihak memprediksi jika Bagnaia akan jadi Rookie of the Year.

Apalagi, penampilannya dalam tes pramusim yang begitu menonjol mengalahkan rookie-rookie lain.

(Baca Juga: Usulan Bos Tim Gresini Untuk Selamatkan Tim MotoGP dari Krisis Ekonomi)

Sayang, penampilan apik Bagnaia tersebut tidak bisa berlanjut hingga musim reguler.

Bahkan, Bagnaia kesulitan untuk bisa menembus posisi sepuluh besar dengan motor Ducati.

Menanggapi hal tersebut, Bagnaia memang memberikan apresiasi besar kepada Quartararo yang mampu beradaptasi dengan mulus.

Menyadari performanya yang masih kalah bersinar, Bagnaia tidak memperdulikan cemoohan dari para netizen.

Editor : Eka Budhiansyah
Sumber : GPOne.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa