Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

MotoGP Prancis 2020

Momen MotoGP Prancis 2017, Inilah Crash yang Bikin Valentino Rossi Menangis

Nur Pramudito - Selasa, 6 Oktober 2020 | 17:00 WIB
Momen di balapan MotoGP Prancis 2017 lalu, Inilah  crash yang membuat Valentino Rossi menangis dan kecewa
MotoGP.com
Momen di balapan MotoGP Prancis 2017 lalu, Inilah crash yang membuat Valentino Rossi menangis dan kecewa

OtoRace.id - MotoGP 2020 akan memasuki seri ke-9 yang akan berlangsung di sirkuit Le Mans Prancis, akhir pekan ini (11/10/2020).

Sirkuit Le Mans punya banyak cerita menarik di samping problem yang paling sering disebut tim MotoGP adalah cuaca yang sulit diprediksi.

Namun ada kisah yang menarik di MotoGP Prancis musim 2017 silam.

Hal yang menarik adalah Valentino Rossi dibuat menangis saat itu.

Baca Juga: MotoGP Prancis 2020 Diperkirakan Hujan, Jack Miller Senang Namun Khawatir Lantaran Pernah Crash Parah

Valentino Rossi yang mengalami insiden crash yang membuatnya harus kehilangan poin.

Padahal, saat itu Valentino Rossi Rossi sedang bersaing ketat dengan rekan satu timnya, Maverick Vinales.

Momen MotoGP Prancis 2017 lalu, Valentino Rossi Rossi crash saat sedang bersaing ketat dengan rekan satu timnya, Maverick Vinales
MotoGP.com
Momen MotoGP Prancis 2017 lalu, Valentino Rossi Rossi crash saat sedang bersaing ketat dengan rekan satu timnya, Maverick Vinales

Valentino Rossi terjatuh di tikungan ke-11 sirkuit Le Mans.

Valentino Rossi sampai kecewa dan frustrasi karena dia langsung terjatuh tanpa ada tanda atau apapun yang mungkin bisa dicegahnya.

Valentino Rossi frustrasi dan menangis harus tersungkur saat duel sengit lawan Maverick Vinales di MotoGP Prancis 2017
MotoGP.com
Valentino Rossi frustrasi dan menangis harus tersungkur saat duel sengit lawan Maverick Vinales di MotoGP Prancis 2017

Baca Juga: Disebut Hanya Fokus Kalahkan Maverick Vinales di MotoGP 2020, Begini Jawaban Fabio Quartararo

Kekecewaan luar biasa terlihat ketika Valentino Rossi crash hanya tinggal beberapa tikungan masuk garis finis.

Valentino Rossi tampak sangat kecewa dan menangis di sisi motor Yamaha YZR-M1 miliknya.

Setelah ditelaah, Valentino Rossi crash gara-gara kehilangan traksi roda belakang.

Hal yang terbilang jarang terjadi dialami pembalap sekaliber Valentino Rossi.

Kayak apa Valentino Rossi harus meneteskan air mata di MotoGP Prancis 2017, berikut videonya:

Editor : Eka Budhiansyah
Sumber : Twitter/@MotoGP

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa