Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

MotoGP Eropa 2020

Gagal Menang Usai Disalip Joan Mir, Alex Rins Ungkap Kesalahannya di MotoGP Eropa 2020

Nur Pramudito - Senin, 9 November 2020 | 12:00 WIB
Gagal menang usai disalip Joan Mir, Alex Rins Ungkap kesalahan yang dilakukan pada balapan MotoGP Eropa 2020
MotoGP.com
Gagal menang usai disalip Joan Mir, Alex Rins Ungkap kesalahan yang dilakukan pada balapan MotoGP Eropa 2020

OtoRace.id - Pembalap Suzuki Ecstar, Alex Rins mengakui kalau dirinya melakukan sedikit kesalahan pada balapan MotoGP Eropa 2020.

Kesalahan tersebut membuat Alex Rins kehilangan posisi terdepan dan harus puas finis di peringkat kedua pada balapan di sirkuit Ricardo Tormo, Valencia tersebut.

Alex Rins sebenarnya tampil cukup baik pada balapan MotoGP Eropa 2020, Minggu (8/11/2020).

Start dari posisi kedua membuatnya langsung bersaing di jajaran depan bersama Pol Espargaro (KTM Red Bull).

Baca Juga: Joan Mir Bisa Kunci Gelar Juara Dunia di MotoGP Valencia 2020, Nih Perhitungannya

Namun, persaingan Alex dengan Pol Espargaro mulai diganggu rekan setimnya, Joan Mir yang mendekat dari posisi kelima.

Joan Mir bahkan terus menempel keduanya usai berhasil melewati Takaaki Nakagami (LCR Honda) dan Johan Zarco (Esponsorama Racing).

Sayang, sebuah kesalahan kecil dilakukan Rins setelah berhasil menduduki pimpinan lomba.

Hal itu membuatnya kehilangan posisi terdepan yang langsung di tempati Joan Mir.

Baca Juga: Valentino Rossi Alami Motor Mogok di MotoGP Eropa 2020, Begini Penjelasan The Doctor

 

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa