Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

MotoGP Eropa 2020

Kesulitan Kejar Joan Mir dan Alex Rins di MotoGP Eropa 2020, Pol Espargaro Sebut Suzuki Seperti Roket

Nur Pramudito - Senin, 9 November 2020 | 18:45 WIB
Kesulitan kejar Joan Mir dan Alex Rins pada balapan MotoGP 2020, Pol Espargaro sebut Suzuki seperti roket
twitter/@polespargaro
Kesulitan kejar Joan Mir dan Alex Rins pada balapan MotoGP 2020, Pol Espargaro sebut Suzuki seperti roket

OtoRace.id - Pembalap Red Bull KTM, Pol Espargaro hanya mampu meraih podium ketiga pada MotoGP Eropa 2020, Minggu (08/11/2020).

Start dari pole position, Pol Espargaaro masih kalah cepat dari dua pembalap Suzuki Ecstar, Joan Mir dan Alex Rins.

Pol Espargaro harus bersaing dengan Joan Mir dan Alex Rins di balapan di sirkuit Ricardo Tormo, Valencia tersebut.

Pembalap asal Spanyol ini mengaku balapan MotoGP Eropa  2020 terasa sedikit sulit.

Baca Juga: Begini Komentar Andi Gilang Usai Nyaris Raih Point di Moto2 Eropa 2020

Hal itu karena para pembalap menjalani sesi latihan di trek basah, namun saat balapan kondisi trek kering.

Kesulitan kejar Joan Mir dan Alex Rins pada balapan MotoGP 2020, Pol Espargaro sebut Suzuki seperti roket
twitter/@polespargaro
Kesulitan kejar Joan Mir dan Alex Rins pada balapan MotoGP 2020, Pol Espargaro sebut Suzuki seperti roket

"Podium ini sangat berarti bagi kami. Tak sedikit orang beranggapan KTM hanya bagus di Austria," kata Pol Espargaro dikutip OtoRace.id dari Speedweek.

Namun anggapan itu dibantah oleh Pol Espargaro dengan cara meraih hasil terbaik di beberapa seri lainnya.

Seperti halnya di Ricardo Tormo, pembalap bernomor 44 ini sudah yakin bisa menang karena ia memiliki awal balapan yang baik.

Baca Juga: Gagal Menang Usai Disalip Joan Mir, Alex Rins Ungkap Kesalahannya di MotoGP Eropa 2020

Editor : Eka Budhiansyah
Sumber : Speedweek.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa