Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

F1 2021

Menakar Skill Tiga Pembalap Rookie di F1 2021. Back Up Besar Semua!

Didit Abdillah - Minggu, 27 Desember 2020 | 20:05 WIB
Tiga rookie di F1 2021 semuanya punya sokongan dana dan dukungan yang besar
Ilustrasi by DAB
Tiga rookie di F1 2021 semuanya punya sokongan dana dan dukungan yang besar

OtoRace.id - Musim F1 2021 akan kedatangan tiga pembalap debutan di musim ini.

Kedua di antara juga ada yang satu tim, Mick Schumacher dan Nikita Mazepin di HAAS F1 Team.

Lalu satu lagi adalah Yuki Tsunoda di Scuderia AlphaTauri Honda.

Ketiganya punya dukungan besar yang bisa membawanya berkiprah di F1 dan tetap bertahan di kompetisi tertinggi balap mobil tersebut.

Baca Juga: Mantan Rival Prediksi Valentino Rossi Akan Kembali Berjaya di MotoGP 2021, Ini Alasannya

Seperti Nikita Mazepin yang menjadi satu-satunya rookie paid driver musim depan.

Sang Ayah, Damitry Mazepin adalah ‘sultan’ asal Rusia yang dikabarkan akan menjadi pemilik baru HAAS F1 Team di 2022.

Meski tidak dipadu dengan bakat yang tidak terlalu istimewa, tapi dengan kekayaan membuat Mazepin bisa berkiprah di F1.

Ditambah, HAAS bukanlah tim yang berada di posisi terbawah, karena sejak 2020 masih bisa menembus 10 besar.

Baca Juga: Belum Banyak yang Tahu, Ternyata Ini yang Dilakukan Pembalap MotoGP Saat Balapan

 

Editor : Eka Budhiansyah
Sumber : Formula1.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa