Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

MotoGP

Hal Ini Yang Membuat Valentino Rossi Sangat Berterima Kasih ke Yamaha di Kala Putus Asa

Eka Budhiansyah - Jumat, 1 Januari 2021 | 11:45 WIB
Valentino Rossi sangat berterima kasih kepada Lin Jarvis dan Yamaha
MotoGP
Valentino Rossi sangat berterima kasih kepada Lin Jarvis dan Yamaha

Baca Juga: Kaleidoskop MotoGP 2020: Dari Susah Ditebak, Sampai Valentino Rossi Hampir Tewas

Bahkan Valentino Rossi pun sejujurnya sudah memikirkan pensiun dari MotoGP ketika dirinya lepas dari Ducati.

Namun, hal itu urung dilakukan lantaran adanya tawaran kembali ke Yamaha.

"Saya mungkin akan berhenti jika saya tidak kembali ke tim pabrikan Yamaha, ” akunya terus terang.

Kini di MotoGP 2021, Valentino Rossi tak lagi bersama tim pabrikan Yamaha.

Dirinya akan membalap bersama tim satelit Yamaha yaitu Petronas Yamaha SRT bersama dengan salah satu muridnya di VR46 Riders Academy, Franco Morbidelli.

Baca Juga: Balap MotoGP Belum Mulai, Fabio Quartararo Sudah Tuntut Hal Besar Ini ke Yamaha, Singkirkan Valentino Rossi?

 

 

Editor : Eka Budhiansyah
Sumber : Speedweek.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa