Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

MotoGP 2021

Jack Miller Nilai Dua Pabrikan Ini Masih Sembunyikan Kekuatannya di Tes Pramusim MotoGP Qatar 2021

Nur Pramudito - Rabu, 10 Maret 2021 | 17:05 WIB
Jack Miller nilai dua pabrikan ini masuk sembunyikan kekuatan yang sebenarnya di tes pramusim MotoGP Qatar 2021
MotoGP.com
Jack Miller nilai dua pabrikan ini masuk sembunyikan kekuatan yang sebenarnya di tes pramusim MotoGP Qatar 2021

OtoRace.id - Pembalap Tim Ducati Lenovo, Jack Miller menilai ada dua pabrikan yang belum menunjukkan kekuatannya di tes pramusim MotoGP Qatar 2021.

Dua pabrikan yang dimaksud Jack Miller adalah Suzuki dan KTM.

Hal tersebut dilontarkan Jack Miller setelah melihat hasil tes pramusim pertama MotoGP, 6-7 Maret 2021, di Sirkuit Losail, Qatar.

Suzuki belum menunjukkan tajinya pada tes tersebut.

Baca Juga: Enggak Ada Lawan! Top Speed Motor MotoGP Pasukan Ducati Menggila di Tes Pramusim MotoGP Qatar 2021

Suzuki menempatkan Joan Mir di peringkat kedelapan dan Alex Rins di peringkat ke-10.

Sang juara dunia MotoGP 2020 membukukan waktu lap tercepat, 1 menit 54,515 detik.

Sedangkan, Alex Rins mencatatkan waktu 1 menit 54,658 detik.

Di depan duo Suzuki, ada perwakilan dari Yamaha, Ducati, Aprilia dan Honda.

Baca Juga: Alex Rins Sudah Tes Mesin Suzuki GSX-RR Untuk MotoGP 2022, Gimana Performanya? 

Editor : Eka Budhiansyah
Sumber : Speedweek.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa