Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

F1 Prancis 2021

Tim Ferrari Ungkap Penyebab Charles Leclerc dan Carlos Sainz Tampil Buruk di Balapan F1 Prancis 2021

Nur Pramudito - Rabu, 23 Juni 2021 | 17:15 WIB
Tim Ferrari akhirnya mengungkap penyebab kegagalan mereka di balapan Formula 1 (F1) Prancis 2021 di sirkuit Paul Ricard
Twitter/ScuderiaFerrari
Tim Ferrari akhirnya mengungkap penyebab kegagalan mereka di balapan Formula 1 (F1) Prancis 2021 di sirkuit Paul Ricard

"Benar, kami telah menemukan solusinya," ujar Binotto dikutip OtoRace.id dari Tutto Motori Web.it.

"Sayangnya, untuk itu kami harus mengganti ban, dan itu tidak diperbolehkan oleh regulasi," terangnya.

"Pada tahap ini, jauh lebih penting bagi kami untuk memahami dan mengatasinya pada musim depan," ucap Binotto menjelaskan.

Lewat pernyataan tersebut, Binotto sekaligus mengonfirmasi bahwa Ferrari masih akan kesulitan mencatat hasil positif sepanjang musim ini.

Baca Juga: Max Verstappen Jauh Lebih Cerdas Dari Lewis Hamilton di F1 Prancis 2021

"Di beberapa balapan mungki akan tampil buruk, tapi tidak semuanya," jelas Binotto.

"Ini tergantung dari karakteristik trek dan cuaca saat rangkaian balapan," imbuhnya.

"Kami harus mempersiapkan diri untuk menghadapi situasi serupa di balapan selanjutnya. Saya tegaskan, ini (hasil buruk) masih bisa terjadi lagi," pungkas Binotto.

Usai menyambangi Prancis, para pembalap F1 akan melakoni double header di Red Bull Ring, Austria.

 
 
 
View this post on Instagram

A post shared by Otorace (@otorace.1d)

Editor : Eka Budhiansyah
Sumber : tuttomotoriweb.it

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa