Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

F1 Belanda 2021

Hasil FP1 F1 Belanda 2021 - Lewis Hamilton Permalukan Max Verstappen di Negaranya

Didit Abdillah - Jumat, 3 September 2021 | 18:55 WIB
Lewis Hamilton ungguli Max Verstappen dengan selisih hanya 0,097 detik pada FP1 Belanda 2021.
Media Daimler
Lewis Hamilton ungguli Max Verstappen dengan selisih hanya 0,097 detik pada FP1 Belanda 2021.

Baca Juga: Petronas SRT Merombak Skuatnya di Semua Kelas Untuk MotoGP Aragon 2021

Keduanya saling geser di peringkat teratas dengan konsistensi lap time 1 menit 12 detik. 

Duo Scuderia Ferrari F1 Team, Charles Lecler  dan Carlos Sainz Jr juga saling sikut di tiga besar. 

Tipikal karakter tikungan cepat membuat Ferrari SF21 lebih leluasa dalam mengeluarkan performa maksimalnya. 

Sampai FP2 F1 Belanda selesai, Lewis Hamilton berhasil jadi yang tercepat dengan 1;11,500. 

Baca Juga: Andrea Dovizioso Gabung Yamaha di MotoGP 2021, Cal Crutchlow Langsung Peringatankan Soal Hal Ini

Max Verstappen di peringkat kedua dengan selisih tipis 0,097 detik. 

HASIL FP1 BELANDA 2021

Hasil FP1 F1 Belanda 2021
Hasil FP1 F1 Belanda 2021

Editor : Eka Budhiansyah
Sumber : Formula1.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa