Baca Juga: MotoGP Aragon 2021 - Joan Mir Merasakan Tekanan Hebat Usai Podium Tiga
Seri berikutnya di WRC Finlandia pada (1-3/10) mendatang dan peluang Kalle Rovanpera hanya berpeluang menjadi runner-up.
Hal ini karena ia sudah tertinggal 71 angka dari Sebastien Ogier. Di sisa tiga ronde, jelas hal yang sulit untuk mengejar gelar juara dunia.
Sedangkan Sebastien Ogier juga sudah berjarak 44 angka dari Elfyn Evans di peringkat kedua.
Jika bisa menang dan Evans finish di posisi tiga atau lebih, maka Ogier akan meraih gelar juara dunianya yang kedelapan pada WRC Finlandia.
Baca Juga: Gagal Kalahkan Francesco Bagnaia di MotoGP Aragon 2021, Marc Marquez Jadi Ingat Andrea Dovizioso
“Finlandia bukanlah lokasi yang mudah bagiku, selalu ada tantangan di sana. Menarik, saya penasaran apa yang bisa saya dapatkan di sana,” tutup Ogier.
Editor | : | Eka Budhiansyah |
Sumber | : | Toyota Gazoo Racing |
KOMENTAR