Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

F1 Brasil 2021

Hasil Sprint Race F1 Brasil 2021 - Valtteri Bottas Menang, Lewis Hamilton Menakjubkan

Didit Abdillah - Minggu, 14 November 2021 | 08:01 WIB
Valtteri Bottas berhasil meraih kemenangan keduanya pada balapan sprint race tahun ini.
Media Daimler
Valtteri Bottas berhasil meraih kemenangan keduanya pada balapan sprint race tahun ini.

OtoRace.id - Pada balapan Sprint Race F1 Braisl 2021 di sirkuit Sao Paulo (14/11), Lewis Hamilton sudah diberikan penalti sebelum balapan. 

Bak sudah jatuh tertimpa tangga, Lewis Hamilton yang disanksi untuk balapan hari Minggu, juga kena sanksi untuk sprint race kali ini. 

Pembalap Mercedes AMG Petronas itu memulai dari posisi paling belakang atau starting grid ke-20. 

Pole position sprint race digantikan rival terdekatnya, Max Verstappen (Red Bull Racing Hoda) yang mendapatkan perlawanan ketat dari Valtteri Bottas

Baca Juga: Hasil Kualifikasi Moto2 Valencia 2021 - Simone Corsi Pole Position, Dimas Ekky Start Posisi Segini

Valtteri Bottas melakukan start yang cukup bagus, sehingga bisa menekan Max Verstappen sejak awal balapan. 

Pada balapan yang hanya menempuh jarak 100 km atau 24 lap di sirkuit Sao Paulo. Valteri Bottas pun sudah menekan sejak awal balapan. 

Hingga akhirnya kemenangan menjadi milik Valtteri Bottas dan pole position balapan reguler akan menjadi miiknya. 

Max Verstappen finish di posisi kedua dan menemani Valtteri Bottas pada barisan terdepan. 

Baca Juga: Hasil Kualifikasi Asia Talent Cup Indonesia di Mandalika - Pembalap Tanah Air Optimis di Sepuluh Besar

Editor : Eka Budhiansyah
Sumber : Formula1.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa