Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Balap Nasional

Kejurnas Sprint Reli Stage Park Sentul, Peserta Suka Jalur Anti-Clockwise

Toncil,Didit Abdillah - Rabu, 17 November 2021 | 06:05 WIB
Trek Stage Park Sentul tikungannya cukup banyak. Para pereli lebih suka yang anti-clockwise.
Istimewa
Trek Stage Park Sentul tikungannya cukup banyak. Para pereli lebih suka yang anti-clockwise.

OtoRace.id - Kejurnas Sprint Reli memasuki seri ketiga yang digelar di Stage Park Sentul, Jabar (14/11). 

Dengan karakter daerah perbukitan, jalur yang dilalui berakrakter tikungan tajam, serta jalan menanjak serta menurun. 

Terlebih jalur yang dilalui pada hari Sabtu dan Minggu berbeda karena di hari Minggu jalurnya dibalik menjadi anti-clockwise. 

Dalam dua arah yang berbeda tersebut, sebagian peserta justru lebih menyenangi anti-clockwise.

Baca Juga: Sirkuit Mandalika Jadi Zona Tempur Perebutan Gelar Juara Dunia WSBK 2021, Ini Faktanya

Glenn Nirwan dari BRM Motorsport yang pakai Subaru beralasan karena ketika anti-clockwise, mobil menuju tikungan u-turn dengan kecepatan yang cukup tinggi.

“Jadi saat di tikungan bisa cepat. Pas nanjak, tenaga mobil juga bisa keluar sempurna,” tutur Glenn Nirwan dilansir dari otomotifnet. 

“Beda saat clockwise, karena mobil datangnya ke u-turn speed pelan, keluar tikungan juga jadi pelan,” lanjut pereli asal Balikpapan, Kaltim itu. 

Alasan berbeda dikemukakan oleh Variando Audion dari Beagle Jogja Rally Team.

Baca Juga: Bamsoet - IMI Akan Siapkan Kebutuhan Marshal di Pertamina Mandalika International Street Circuit

Editor : Eka Budhiansyah

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa