Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

F1 2021

Kaleidoskop F1 2021 - 7 Momen Penentuan Perebutan Gelar Juara Dunia

Nur Pramudito - Kamis, 30 Desember 2021 | 19:19 WIB
F1 2021 salah satu musim terketat, setidaknya ada tujuh momen kunci yang menentukan gelar juara antara Lewis Hamilton dan Max Verstappen
Skysport.com
F1 2021 salah satu musim terketat, setidaknya ada tujuh momen kunci yang menentukan gelar juara antara Lewis Hamilton dan Max Verstappen

6. Kebangkitan Lewis Hamilton di F1 Sao Paulo

Lewis Hamilton menunjukkan kualitasnya sebagai pembalap kelas wahid di Interlagos, Brasil
Formula1.com
Lewis Hamilton menunjukkan kualitasnya sebagai pembalap kelas wahid di Interlagos, Brasil

Hamilton menunjukkan kualitasnya sebagai pembalap kelas wahid di Interlagos, Brasil.

Penalti demi penalti yang dijatuhkan tak menghalangi kemenangannya.

Ia pun mengawali balapan di posisi 10 setelah mendapat penalti.

Hebatnya, pembalap yang mendapat gelar Sir itu jadi yang pertama melintasi garis finis.

Baca Juga: Wih Lengkap Sudah Mobil F1 Ada Di Rumah Sean Gelael, Hadiah Akhir Tahun

7. Lap terakhir F1 Abu Dhabi

Max Verstappen menang di balapan F1 Abu Dhabi 2021
Twitter/RedBullRacing
Max Verstappen menang di balapan F1 Abu Dhabi 2021

F1 Abu Dhabi jadi momen paling menentukan dalam drama rivalitas Verstappen-Hamilton.

Mengawali balapan dengan poin sama, keduanya bersaing sejak awal.

Namun, kecelakaan yang dialami Nicholas Latifi mengubah jalan balapan.

Safety car pun keluar dan hanya menyisakan satu lap untuk menentukan pemenang.

Verstappen, yang sempat masuk pit untuk mengganti ban jadi tipe lunak, menang dramatis usai menikung Hamilton dan dinobatkan sebagai juara baru F1.

 
 
 
View this post on Instagram

A post shared by Otorace (@otorace.1d)

Editor : Eka Budhiansyah
Sumber : Formula1.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa