Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

MotoGP Indonesia 2022

MotoGP Indonesia 2022 Sebentar Lagi, Joan Mir Minta Suzuki Segera Perbaiki Performa Motor

Nur Pramudito - Kamis, 10 Maret 2022 | 12:06 WIB
Belum puas dengan performa motornya, Joan Mir meminta Suzuki untuk meningkatkan performa motornya jelang MotoGP Indonesia 2022
MotoGP
Belum puas dengan performa motornya, Joan Mir meminta Suzuki untuk meningkatkan performa motornya jelang MotoGP Indonesia 2022

OtoRace.id - Pembalap Suzuki Ecstar, Joan Mir mengaku masih kurang puas dengan performa motor Suzuki GSX-RR 2022 jelang MotoGP Indonesia 2022.

Joan Mir pun meminta timnya untuk melakukan perbaikan sebelum mentas di MotoGP Indonesia 2022 alias MotoGP Mandalika.

Juara dunia MotoGP 2022 itu diketahui gagal menginjakkan kaki di tangga podium pada seri MotoGP Qatar akhir pekan lalu.

Ia hanya mampu finis keenam dengan catatan waktu 42 menit 23,734 detik.

Joan Mir tentu kurang puas dengan torehannya di Losail.

Pebalap asal Spanyol itu sendiri tidak bisa melaju dengan sempurna sepanjang balapan.

Beberapa kendala masih ditemui oleh Mir, terutama daya cengkeram ban belakang motor Suzuki GSX-RR 2022.

Itu membuatnya kesulitan untuk masuk ke barisan terdepan meski telah berjuang keras pada 15 lap terakhir.

"Saya membuat awal yang baik, perasaan saya benar-benar baik," kata Mir dikutip OtoRace.id dari Speedweek.

Baca Juga: Pengaspalan Sirkuit Mandalika Telah Selesai Menyambut MotoGP Indonesia 2022

Editor : Eka Budhiansyah
Sumber : Speedweek.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa