Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

MotoGP Argentina 2022

Memiliki Kecepatan Untuk Podium, Joan Mir Kecewa dengan Hasil MotoGP Argentina 2022

Nur Pramudito - Selasa, 5 April 2022 | 18:35 WIB
Joan Mir kecewa dengan hasil balapan di MotoGP Argentina 2022
MotoGP
Joan Mir kecewa dengan hasil balapan di MotoGP Argentina 2022

Joan Mir pun harus bersabar di belakang Pol Espargaro (Repsol Honda).

"Saya kehilangan banyak waktu untuk menyalip Takaaki Nakagami, lalu Luca Marini, dan kemudian saya berada di belakang Pol Espargaro," jelas Mir.

"Di lap-lap terakhir kecepatan saya meingkat, dan jika Anda membandingkan waktu saya dengan para pembalap terdepan maka Anda dapat melihat bahwa saya lebih cepat," ucapnya.

Lebih lanjut, Joan Mir mengatakan hal tersebut adalah penting untuk dilakukan.

"Ini adalah parameter penting, dan itulah cara saya tahu kami berada di jalur yang benar," tuturnya.

Joan Mir akan menjalani seri keempat bertajuk MotoGP Amerika 2022 pada 8-10 April mendatang.

 
 
 
View this post on Instagram

A post shared by Otorace (@otorace.1d)

Editor : Eka Budhiansyah
Sumber : Paddock-GP.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa