Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

MotoGP 2022

Belum Bisa Raih Poin, Raul Fernandez Curhat Susahnya Jadi Rookie di MotoGP 2022

Nur Pramudito - Rabu, 20 April 2022 | 08:00 WIB
Semua pabrikan tampil sangat kuat, Raul Fernandez cerita susahnya jadi debutan alias rookie di MotoGP 2022
MotoGP
Semua pabrikan tampil sangat kuat, Raul Fernandez cerita susahnya jadi debutan alias rookie di MotoGP 2022

"Hari demi hari saya belajar di MotoGP," kata Fernadez dikutip OtoRace.id dari the-Race.com.

"Masalahnya sekarang adalah semua pabrikan kuat, dan saya pikir jika tahun-tahun sebelumnya Anda tertinggal 20 detik dari pemenang, Anda minimal berada di 15 besar dan mendapatkan poin," jelasnya.

"Sekarang jika seperti itu, Anda akan berada di luar poin," ungkap Fernandez.

Lebih lanjut, Fernadez mengatakan bakal perlu menganalisi lebih lanjut.

"Sejujurnya, tidak baik untuk bertarung di tempat terakhir. Bagaimanapun, kami perlu menganalisis lebih banyak, kami perlu menganalisis semuanya," pungkasnya.

 
 
 
View this post on Instagram

A post shared by Otorace (@otorace.1d)

Editor : Eka Budhiansyah
Sumber : The-race.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa