Baca Juga: Raih Pole Position di Kualifikasi MotoGP Portugal 2022, Begini Girangnya Johann Zarco
Red Bull Racing juga mendominasi podium usai Sergio Perez amankan podium ketiga di Sprint Race F1 Emilia Romagna ini.
Persaingan Ferrari dan Red Bull benar-benar terasa sepanjang balapan, sehingga pada balapan reguler selama 60 lap nanti dijamin akan ada persaingan yang lebih panjang.
Usai kemenangan ini, Max Verstappen tetap berhak atas pole position di balap utama dan Charles Leclerc di grid kedua.
Baca Juga: Resmi! Tim Ferrari Perpanjang Kontrak Carlos Sainz Sampai 2 Tahun ke Depan
Editor | : | Eka Budhiansyah |
Sumber | : | Red Bull Content Pool |
KOMENTAR