Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

MotoGP Spanyol 2022

Akhirnya Meraih Kemenangan, Begini Perasaan Francesco Bagnaia Usai MotoGP Spanyol 2022

Nur Pramudito - Senin, 2 Mei 2022 | 12:02 WIB
Francesco Bagnaia kembali ke jalur kemenangan setelah lima bulan lebih dengan menjadi pemenang MotoGP Spanyol 2022
Twitter/Ducaticorse
Francesco Bagnaia kembali ke jalur kemenangan setelah lima bulan lebih dengan menjadi pemenang MotoGP Spanyol 2022

Lebih lanjut, Bagnaia mengatakan dirinya datang ke Jerez dalam keadaan siap.

"Semuanya berjalan dengan kondisi yang bagus, saya datang dengan kesiapan untuk balapan," tegas Bagnaia.

"Kami sudah tahu kami bisa bersaing di balapan ini, sekalipun aku tidak dapat melahap banyak putaran di sesi latihan bebas karena cedera bahu," kisah Bagnaia.

"Kami melakukan pekerjaan luar biasa, dan saya ingin mengucapkan terima kasih  pada semua yang membantu saya melewati hari-hari yang sulit karena cedera bahu," tutup Bagnaia.

Kemenangan di MotoGP Spanyol 2022 turut mendongkrak posisi Francesco Bagnaia di klasemen MotoGP.

Berkat memperoleh 25 poin tambahan, Bagnaia naik ke urutan kelima usai mengumpulkan 56 poin, terpaut 33 poin dari Quartararo di posisi teratas.

 
 
 
View this post on Instagram

A post shared by Otorace (@otorace.1d)

Editor : Eka Budhiansyah
Sumber : Paddock-GP.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa