Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

MotoGP Jerman 2022

Cedera Memburuk, Alex Rins Punya Kemungkinan Absen Balapan MotoGP Jerman 2022

Didit Abdillah - Sabtu, 18 Juni 2022 | 12:25 WIB
Usai insiden di awal balapan MotoGP Catalunya, Alex Rins mengalami cedera pada pergelangan tangan kirinya. Kondisinya kian memburuk.
Suzuki Racing Official
Usai insiden di awal balapan MotoGP Catalunya, Alex Rins mengalami cedera pada pergelangan tangan kirinya. Kondisinya kian memburuk.

Baca Juga: Hasil FP2 Moto2 Jerman 2022 - Augusto Fernandez Kian Dominan, Murid Valentino Rossi Tercecer

"Jika di awal sesi latihan, saya masih bisa tahan untuk lima atau enam lap, setelah itu akan sangat kesulitan menjaga kondisi dan keseimbangan," Alex Rins menjelaskan. 

"Saya harus lebih berhati-hati untuk tidak kembali mengalami kecelakaan, karena itu akan memperburuk balapan saya di sisa musim," tutupnya. 

Dengan sudah tiga kali DNF, Alex Rins kini berada di peringkat ketujuh dengan mengumpulkan 88 poin. 

Jika kembali balapan, maka akan ada peluang untuk DNF yang keempat kalinya dan itu menjadi sebuah hal yang tidak diinginkan pembalap Spanyol itu. 

Baca Juga: Hasil FP2 MotoGP Jerman 2022 - Francesco Bagnaia Tercepat Usai Pecahkan Rekor Lap Marc Marquez

 

Editor : Eka Budhiansyah
Sumber : GPOne Italia

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa