(Baca Juga: Jelang F1 Monako, Tribut Spesial Tim F1 Untuk Mendiang Niki Lauda)
Dengan jumlah yang dibuat sama (144 unit) untuk seluruh dunia, motor asal Italia ini dihargai 24.144 Euro atau setara Rp 389.949.744 (1 Euro = Rp 16.151).
Wah, angkanya serba aneh nih, kok bisa kayak nomor startnya Hamilton semua ya?
Mulai dari tipe motor sampai harga jual yang sudah dikonversikan ke rupiah pun ada angka 44. He,he,he..
Nah, terlepas dari itu, Lewis Hamilton terlihat memboyong dan bahkan mengendarai motor ini di gelaran F1 Monako sebelum sesi latihan bebas dimulai.
Malah, dikendarai dari pit loh!
Editor | : | Eka Budhiansyah |
KOMENTAR