(Baca Juga: Tampil Memuaskan di Tes MotoGP Qatar, Johann Zarco Kok Bawa-bawa Nama Casey Stoner)
Itu karena juara dunia sembilan kali itu terjatuh ketika satu jam menjelang jam race layaknya dipentas.
"Valentino mengalami kecelakaan kecil, masalah yang bisa muncul ketika kelembaban meningkat dan suhu turun, terutama ketika itu membesar," pungkas pria asal Italia ini.
Setidaknya dengan kelembaban yang meningkat dan suhu turun, maka bisa saja muncul embun di aspal.
Jatuhnya Rossi pun bisa saja disebabkan oleh hal tersebut, lantaran tidak dalam posisi menikung di tikungan, melainkan hendak masuk ke tikungan.
(Baca Juga: Jack Miller Sebut Ducati Desmosedici GP20 Seperti Roket yang Membawanya ke Tim Pabrikan)
Editor | : | Eka Budhiansyah |
Sumber | : | Paddock-GP.com |
KOMENTAR