Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

MotoGP

Jorge Lorenzo Ungkap Betapa Hebatnya Sosok Valentino Rossi

Rezki Alif Pambudi - Senin, 6 April 2020 | 09:10 WIB
Jorge Lorenzo dan Valentino Rossi di MotoGP Catalunya 2009
MotoGP.com
Jorge Lorenzo dan Valentino Rossi di MotoGP Catalunya 2009

Baca Juga: Sirkuit KymiRing Belum Diholomogasi, Sangsi Dipakai Balap MotoGP 2020, Sirkuit Mandalika Bagaimana

"Dia tahu dia bisa melakukannya karena dia pernah berhasil melakukannya. Dia melakukannya kembali dan aku kalah," kenang X-Fuera.

"Saat itu usiaku 22, tidak sepengalaman sekarang, padahal Valentino sudah hampir 30 tahun," jelasnya.

Lorenzo yang dikenal sebagai pembalap yang keras kepala saat itu, bahkan mengaku tak punya idola, merasakan kekuatan Rossi.

"Akuilah dia selalu late braking lebih baik dariku di kondisi biasanya. Aku baru paham cara mengerem saat ke Ducati, tapi di Yamaha dia selalu mengerem lebih kuat dariku. Dia selalu mengambil keuntungan dan kesempatan itu," tegasnya.

Selain itu, Lorenzo juga mengenang bagaimana dirinya jadi pembalap yang dibenci karena persaingannya dengan Rossi.

"Aku terlihat sedikit arogan saat itu karena aku bilang tak punya idola dan Valentino sama sekali tidak cocok denganku, dan mungkin fans tidak suka itu, tapi itu yang kurasakan," jelasnya.

Baca Juga: Sebut Nama Valentino Rossi, Tapi Ini Pilihan Bos Petronas Yamaha SRT Untuk Pembalapnya di MotoGP 2021

 

Editor : Eka Budhiansyah
Sumber : tuttomotoriweb.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa