Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

MotoGP

Meski Cuma 3 Balapan, Honda Punya Peran Besar Selamatkan Karir Johann Zarco

Rezki Alif Pambudi - Selasa, 23 Juni 2020 | 20:30 WIB
Johann Zarco di atas motor Honda RC213V di 3 ronde terakhir MotoGP 2019
Instagram/JohannZarco
Johann Zarco di atas motor Honda RC213V di 3 ronde terakhir MotoGP 2019

Baca Juga: Jelang Seri Perdana MotoGP 2020, Tiga Juara Dunia GP500 Ini Ungkap Cara Kalahkan Marc Marquez

Ducati melihat kiprah Zarco bersama Honda tidak terlalu buruk hingga akhirnya menyediakan tempat di tim Avintia.

"Aku tak bisa melupakan musim lalu sangat buruk," kata Zarco dilansir OtoRace.id dari Motosan.es.

"Aku bisa menyelamatkan posisiku di MotoGP, terimakasih kepada 3 balapan dengan Honda, yang sebenarnya tidak terlalu buruk tapi tak terlalu hebat juga. Tapi berhasil membuat Ducati tertarik," ungkap Zarco.

Kini mantan pembalap Yamaha ini mengincar posisi tim Pramac untuk bisa naik ke tim pabrikan Ducati.

Baca Juga: Petronas Yamaha SRT Berusaha Pertahankan Franco Morbidelli, Valentino Rossi Bukan Jadi Pembalap Utama?

 

 

Editor : Eka Budhiansyah
Sumber : motosan.es

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa