Baca Juga: Pembalap Andalan Aprilia Ini Cemas Kasus Covid-19 MotoGP Amerika 2021 Sangat Tinggi
"Persaingan antar pembalap kini jauh lebih ketat, motor pun agak berbeda performanya, sehingga ada sedikit ketakutan dari saya," lanjutnya dalam rilis Repsol Honda Team.
"Setidaknya ini sirkuit favorit saya, penasaran saya akan start di grid berapa dan akan jadi pengaruh pada jalannya balapan," tambah pembalap 28 tahun itu.
Pembalap berjuluk 'The Spanish Rodeo' ini memang jadi favorit untuk menang, setidaknya mendapatkan dua lawan kuat.
Francesco Bagnaia mengejar hattrick kemenanga, sedangkan Fabio Quartararo juga mengejar kemenangan untuk juara dunia.
Baca Juga: Marc Marquez Disalahkan Atas Meninggalnya Dean Berta Vinales. Kok Bisa?
Editor | : | Eka Budhiansyah |
Sumber | : | Repsol Honda Team |
KOMENTAR