Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

MotoGP Indonesia

Menghitung Waktu, Fasilitas Ini yang Dikejar Sirkuit Mandalika Untuk Bisa Gelar MotoGP Indonesia 2022

Eka Budhiansyah - Jumat, 17 Desember 2021 | 19:44 WIB
Sirkuit Mandalika butuh tingkatkan kelengkapan untuk lolos homologasi dan bisa gelar MotoGP Indonesia 2022
Eka/OtoRace.id
Sirkuit Mandalika butuh tingkatkan kelengkapan untuk lolos homologasi dan bisa gelar MotoGP Indonesia 2022

"Kami mohon dukungannya agar persiapan menyambut MotoGP ini dapat berjalan lancar sehingga kita dapat menyaksikan kembali balap motor MotoGP digelar di negeri kita setelah penantian panjang selama 24 tahun," tambah Arie Prasetyo.

"Kami percaya event MotoGP mampu menjadi trigger kebangkitan industri pariwisata dan memberikan multiplier effect yang besar bagi perekonomian Indonesia,” tutup Arie Prasetyo.

Wah, semoga lolos homologasi sirkuit Mandalika nih!

Apalagi, rencananya Pertamina Mandalika International Street Circuit juga bakal dipakai untuk ajang tes MotoGP 2022.

Baca Juga: Wow, Segini Top Speed Motor WSBK di Sirkuit Mandalika, Ducati dan Kawasaki Takluk Oleh Honda

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by Otorace (@otorace.1d)

 

 

Editor : Eka Budhiansyah
Sumber : ITDC

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa