Baca Juga: Jelang MotoGP 2022, Ini Dua Balapan Paling Ditunggu Mario Aji
"Sekarang saya akan melanjutkan berbagai terapi dan pengobatan. Tes pramusim di Malaysia dan Indonesia saya usahakan bisa segera ikut serta," tambahnya.
Pemilik delapan gelar juara dunia itu memang tidak ingin melewatkan kesempatan untuk beradaptasi pertama pada Honda RC213V 2022.
Terutama di sirkuit Mandalika, Indonesia.
Motor kali ini yang disinyalir akan jauh lebih kencang dari versi sebelumnya.
Jika harus melewatkan tes pramusim, maka adaptasi baru akan dilakukan di seri pembuka.
Berarti Marc Marqez butuh waktu penyesuaian dan membuang kesempatan untuk terus memburu kemenangan pada setiap serinya.
Editor | : | Eka Budhiansyah |
Sumber | : | The-race.com |
KOMENTAR