Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

MotoGP 2022

Takaaki Nakagami Beberkan Marc Marquez Bertingkah Seperti Bos di Honda

Didit Abdillah - Senin, 9 Mei 2022 | 10:00 WIB
Marc Marquez disebut-sebut sebagai penentu utama semua keputusan teknis Honda. Tingkahnya seperti bos besar.
MotoGP
Marc Marquez disebut-sebut sebagai penentu utama semua keputusan teknis Honda. Tingkahnya seperti bos besar.

Baca Juga: Dominasi Kualifikasi F1 Miami 2022, Ferrari Berada di Level yang Jauh Lebih Tinggi

Makanya tak heran enam seri yang sudah berjalan di MotoGP 2022, hanya Marc Marquez yang bisa mengejar tiga besar. 

Padahal pembalap asal Barcelona, Spanyol itu cedera panjang sejak 2020 dan masih absen beberapa seri di 2021 dan juga di awal 2022. 

"Sekarang berkaca pada tim pabrikan lain, pasti pembalap utama mereka yang jadi penentu keputusan, seperti Fabio Quartararo di Yamaha dan Francesco Bagnaia di Ducati," tutur Takaaki Nakagami. 

"Pol Espargaro harusnya juga bisa menentukan, karena ia juga kompetitif di 2021 saat Marc Marquez absen beberapa seri," pungkasnya. 

Baca Juga: Keren! Sean Gelael CS Memenangkan Balap Ketahanan Spa-Francorchamps 6 Jam

 

Editor : Eka Budhiansyah
Sumber : Corsedimoto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa