Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

MotoGP Jerman 2022

Aleix Espargaro Ungkap Alasan Gagal Podium di Balapan MotoGP Jerman 2022

Nur Pramudito - Senin, 20 Juni 2022 | 19:20 WIB
Aleix Espargaro ungkap alasan gagal podium di MotoGP Jerman 2022.
MotoGP
Aleix Espargaro ungkap alasan gagal podium di MotoGP Jerman 2022.

"Di beberapa titik balapan, saya harus menambah kecepatan cukup banyak dan mengubah gaya balap," terangnya.

"Akibatnya, saya tidak bisa mengambil keuntungan dari kekuatan motor Aprilia RS-GP," ucap Espargaro.

Lebih lanjut, Aleix mengatakan jika bagian depan motornya tidak bergetar ia mungkin bisa mengejar Fabio Quartararo.

"Sangat sayang memang karena jika itu tidak terjadi saya mungkin bisa mengejar Quartararo di depan karena saya memiliki kecepatan untuk berduel dengan Johann Zarco (Prima Pramac Racing) di Posisi kedua," imbuh kakak dari Pol Espargaro itu

"Kehilangan poin tidak membuat saya khawatir sama sekali. Di Sachsenring, performa Fabio Quartararo yang membuat kami harus mengeluarkan semua upaya untuk mendapatkan kecepatan lebih baik," pungkasnya.

 
 
 
View this post on Instagram

A post shared by Otorace (@otorace.1d)

Editor : Eka Budhiansyah
Sumber : Speedweek.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa