Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

MotoGP 2022

Negosiasi Gaji dengan Honda Berjalan Alot, Joan Mir Berpeluang Cuti di MotoGP 2023

Nur Pramudito - Sabtu, 9 Juli 2022 | 07:05 WIB
Negosiasi dengan Honda soal nilai gaji berjalan alot, Joan Mir berpotensi harus cuti dari ajang MotoGP
MotoGP
Negosiasi dengan Honda soal nilai gaji berjalan alot, Joan Mir berpotensi harus cuti dari ajang MotoGP

"Ini hal yang tidak kami duga, dan telah mengguncang bursa pembalap," lanjut Sanchez.

"Ada dua rider tersedia karena tak punya motor, dan kini MotoGP berada di level terbaiknya. Kami sudah mencapai level darurat," ungkap Sanchez.

Lalu, Sanchez menyatakan Repsol Honda adalah satu-satunya pilihan Mir, karena tempat-tempat kosong seperti di RNF Racing dan KTM Tech3 sudah memiliki kandidat-kandidat yang cukup kuat.

Namun, jika kesepakatan pada akhirnya tak diraih, Sanchez menyatakan Mir akan cuti dari MotoGP.

"Mir tahu betul segala kesulitannya dan saat ini Honda adalah satu-satunya tim yang kami punya," terangnya.

"Jika Joan tak membela Honda, ia akan pulang ke rumah. Tak ada rencana cadangan," tutur Sanchez.

Situasi masa depan Mir yang tak menentu ini juga tak dimungkiri Sanchez membuat kliennya merasa frustrasi.

 
 
 
View this post on Instagram

A post shared by Otorace (@otorace.1d)

Editor : Eka Budhiansyah
Sumber : Corsedimoto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa