Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

WSBK Indonesia 2022

MGPA Berikan Promo Menarik Pembelian Tiket WSBK Indonesia 2022 di Sirkuit Mandalika

Nur Pramudito - Jumat, 28 Oktober 2022 | 17:00 WIB
MGPA menawarkan promo menarik pembelian tiket WSBK Indonesia 2022 bagi masyarakat yang ingin menyaksikan langsung balapan di Sirkuit Mandalika
MGPA
MGPA menawarkan promo menarik pembelian tiket WSBK Indonesia 2022 bagi masyarakat yang ingin menyaksikan langsung balapan di Sirkuit Mandalika

OtoRace.id - Mandalika Grand Prix Association (MGPA) menawarkan promo menarik pembelian tiket WSBK Indonesia 2022 di Sirkuit Mandalika.

WSBK Indonesia 2022 di Sirkuit Mandalika bisa jadi lokasi penentuan gelar juara dunia WSBK 2022.

Seperti diketahui, WSBK Indonesia 2022 di Sirkuit Mandalika bakal digelar pada 11-13 November mendatang.

Dengan dua balapan tersisa, Alvaro Bautista memimpin klasemen WSBK 2022.

Pembalap Aruba.it Racing-Ducati unggul 82 poin atas Toprak Razgatlioglu (Pata Yamaha) dan 98 poin dengan Jonathan Rea (Kawasaki Racing Team).

Tentu itu akan jadi momen spesial bagi penggemar Indonesia yang menonton langsung di Sirkuit Mandalika.

Balapan diyakini bakal sengit karena tiga pembalap tersebut akan tampil habis-habisan demi menjaga peluang juara dunia.

Pihak Indonesia Tourism Development Corporation (ITDC) dan MGPA pun telah menyiapkan tawaran menarik bagi masyarakat yang ingin hadir lewat  program khusus pembelian tiket WSBK.

Direktur Utama MGPA Priandhi Satria menjelaskan pihaknya menawarkan berbagai program menarik bagi masyarakat yang ingin menonton langsung WSBK Indonesia di Sirkuit Mandalika.

Editor : Eka Budhiansyah
Sumber : ITDC.co.id

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa