Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

MotoGP

Akhirnya Yamaha Umumkan Kalau Jorge Lorenzo Akan Kembali Memacu YZR-M1

Eka Budhiansyah - Kamis, 17 September 2020 | 09:00 WIB
Jorge Lorenzo akan kembali memacu YZR-M1 di tes MotoGP Portimao
MotoGP
Jorge Lorenzo akan kembali memacu YZR-M1 di tes MotoGP Portimao

Baca Juga: Terbongkar! Ternyata Jorge Lorenzo Yang Menolak Tawaran Balap Bersama Ducati di MotoGP 2021 Karena Hal Ini

Pasalnya, sirkuit Portimao akan dipakai sebagai gelaran final MotoGP 2020 yaitu MotoGP Portugal 2020.

Sebagai sirkuit baru untuk MotoGP, tentunya tidak ada satupun tim yang memiliki data di sirkuit yang terkenal dengan sebutan roller coaster lantaran konturnya yang memiliki elevasi trek naik-turun.

"Karena ini adalah sirkuit baru dan kami tidak memiliki data. Oleh karena itu, kami harus mengumpulkan informasi sebanyak mungkin untuk mempersiapkan sebelumnya," sebut Meregalli.

Tes MotoGP Portimao ini diselenggarakan atas permintaan Michelin sebagai pemasok ban di kelas MotoGP.

Akhirnya Jorge Lorenzo akan kembali meacu YZR-M1 di tes MotoGP Portimao, 7-8 Oktober mendatang
MotoGP
Akhirnya Jorge Lorenzo akan kembali meacu YZR-M1 di tes MotoGP Portimao, 7-8 Oktober mendatang

Baca Juga: Apa Pengaruh Knalpot Panjang di Motor Valentino Rossi? Begini Penjelasan Teknis Balap

Maklum, saat ini sirkuit Portimao hanya baru dipakai untuk gelaran World Superbike alias WSBK dengan pemasok ban Pirelli.

Maka itu, setidaknya tes MotoGP Portimao 2020 yang dipentas selama dua hari ini, Jorge Lorenzo bisa mengumpulkan banyak data untuk basis seting para pembalap Yamaha di MotoGP Portugal 2020.

Untuk MotoGP Portugal 2020 sendiri, akan dipentas pada 20-22 November 2020.

 

Editor : Eka Budhiansyah
Sumber : MotoGP.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa