Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Meski Bagus, Charles Leclerc Tak Mau Terlena di F1 Azerbaijan 2022

Didit Abdillah - Sabtu, 11 Juni 2022 | 10:00 WIB
Sesi latihan kedua atau FP2 F1 Azerbaijan berjalan sangat mulus bagi Charles Leclerc dan Scuderia Ferrari F1 Team.
Scuderia Ferrari Official
Sesi latihan kedua atau FP2 F1 Azerbaijan berjalan sangat mulus bagi Charles Leclerc dan Scuderia Ferrari F1 Team.

Baca Juga: Slot Pabrikan Nyaris Hilang, KTM Mulai Berat Melepaskan Miguel Oliveira yang Digosipkan Pindah Ducati

Ban yang digunakan pada sesi latihan kedua kala Charles Leclerc menjadi yang tercepat adalah ban kompon lunak. 

Ia berniat untuk menggunakan ban dengan kompon yang lebih keras di sesi latihan ketiga guna mengetahui suhu aspal dan durabilitas ban. 

Tipikal sirkuit jalan raya, punya suhu yang terbilang tinggi dan butuh pengereman yang ekstra keras dalam masuk tikungan yang sempit. 

Baca Juga: Jack Miller Pindah Ke KTM, Bos Ducati Beri Pesan yang Menyentuh

 

Editor : Eka Budhiansyah
Sumber : tuttomotoriweb

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa